Materi dan Contoh Soal Sistem Komunikasi Pesawat Doppler Navigation
MATERI : DOPPLER NAVIGATION
Definisi navigasi Doppler : navigasi (pada pesawat terbang) di mana perubahan frekuensi gelombang radar pantul akibat efek Doppler digunakan oleh perangkat otomatis untuk memberikan informasi tentang kecepatan dan posisi.
Carilah frekuensi Doppler apabila target bergerak mendekat dan bergerak menjauh dari gambar berikut ini.
Jawab:
FD = v.f / c
v
= speed of object; f = transmission freq.; c = speed of light
Komentar
Posting Komentar